Hidup itu seperti saat masa kecil membuat istana pasir di pantai. Sendiri tanpa teman... tanpa bantuan...
Yang di pikirkan hanya keinginan besar untuk membangun istana pasir, tak peduli tak tahu bagaimana cara membuatnya...
Istanapun dibuat, asal berdiri saja... tanpa pondasi, tanpa simetri.... tak peduli dan tak mau tahu disekitarnya bilang apa...
Sampai suatu saat, air mulai pasang.... ombak pun mendekat ke istana pasirnya... ombak yang coba menyentuh itu...
Dicobanya menghalau ombak... ia pikir, ombak mau berlalu pergi... " Sana...! Jangan rusak istanaku !!!" ucapnya lantang...
Namun, ombak tak mau mendengarnya... Sampai ia berlutut memohon... " Ombak, Jangan rusak istanaku..."...
Rabu, 26 November 2014
Selasa, 25 November 2014
HARI GURU, Tolong Protes Konsep Pendidikan Kita Hari ini !!
Pagi tadi aku buka akun FB, ternyata hari ini hari GURU ya....?
Jadi ingat masa - masa sekolah dulu... waktu masih jadi murid anak sekolahan. Aku ternyata punya guru2 favorit yang gak pernah disangka beliau itu punya pengaruh dalam kehidupanku sampai saat ini. Aku berpikir lagi, kalau beliau begitu berjasa dalam perjalanan hidupku. Dan aku harus berterima kasih pada beliau semua.
Langganan:
Postingan (Atom)